The Nun Siap Menakutimu Tanggal 9 Juli 2018

Share This

The Nun akan siap tayang pada tanggal 9 Juli 2018 mendatang ! Sebuah spin off dari film Conjuring 2 dimana hampir semua orang penasaran darimana asalnya Valak yang menjadi hantu dalam film Conjuring 2 tersebut.

the nun
Sosok Valak

Ditulis oleh James Wan sendiri dan Gary Dauberman, The Nun akan mengambil latar belakang sebelum Conjuring dan memperkenalkan asal usul Valak yang merupakan seorang iblis dengan wujud biarawati. Film ini juga akan dibintangi oleh Taissa Farmiga yang merupakan adik kandung dari pemearan Lorrain Warren (Vera Farmiga)

Dari video trailer diatas juga belum banyak informasi mengenai kemana arah jalan ceriat ini akan dibawakan, tapi yang dipastikan kita akan melihat Taissa Farmiga yang dihantui oleh seorang iblis bernama Valak.

Share
Related Articles
hoyo fest 2025
HoYo FEST 2025 Telah Dibuka di Surabaya Convention Center 24-27 Juli!
borderlands 4
Borderlands 4 Akan Dirilis di Nintendo Switch 2 pada Oktober 2025
avatar frontiers of pandora
Avatar Frontiers of Pandora Bakal Dapat Update Perspektif Third-Person!
elgato
Elgato Luncurkan Lini Produk Terbarunya Bertajuk Elgato 4K S
two point museum
Two Point Museum Rilis DLC Terbaru Bertajuk “Fantasy Finds”
Review Shadow Labyrinth: Ini Pac-Man Bukan Pac-Man Biasa
Metaphor ReFantazio Berhasil Terjual 2 Juta Kopi!
andalas
Andalas Hadir dengan Tampilan Baru Berkat Unreal Engine 5