Pokemon Sword & Shield Dirumorkan Terintegrasi dengan Pokemon GO

Share This

Seorang dataminer dengan username @Chrales di twitter memberikan beberapa update untuk Pokemon GO versi 0.143.0, dalam data tersebut terdapat sebuah update yang lumayan menarik yakni koala_settings dan dirumorkan kata “koala” ini berhubungan dengan Pokemon Sword & Shield yang belum dikonfirmasi tanggal rilisnya di Nintendo Switch.

Mungkin ada yang bertanya, kenapa koala berhubungan dengan game Pokemon Sword & Shield? Karena Game Freak memang selalu menamakan setiap game dengan nama hewan ataupun alam. Sebagai conthonya Pokemon Let’s Go yang sebelumnya dirilis di Nintendo Switch diberi nama “beluga”. Untuk lebih lengkapnya kalian bisa melihat tweet dibawah.

Apakah ini berarti akan ada fitur transfer yang hadir di Pokemon Let’s Go dimana pokemon yang kita tangkap di Pokemon Go dapat dipindahkan dengan suatu tempat yang mirip dengan GO Park?

Share
Related Articles
bandai namco entertainment
Bandai Namco Entertainment Umumkan Showcase Bertajuk Bandai Namco Summer Showcase
monster hunter wilds
Monster Hunter Wilds Hadirkan Lagiacrus dan Seregios Lewat Update Terbarunya
Exclusive Preview Shadow Labyrinth: Terasa Lebih Solid Dibandingkan Versi Preview Sebelumnya
Review Death Stranding 2: Datang dengan Lebih Bisa Diterima Semua Orang
Persona 5 Royal Capai Penjualan Tertinggi Berdasarkan Laporan Pertemuan Manajemen SEGA
InZOI Dapatkan Update Besar-besaran di Versi 0.2?!
Devil May Cry 5 Terjual 10 Juta Kopi Per Tanggal 13 Juni
MindsEye Masuk Gim Terburuk di Metacritic, Cuma Dapat Skor 37 Poin