MSI Mengumumkan RTX 2080Ti Lightning Khusus Perayaan 10 Tahun

Share This

MSI menampilkan RTX 2080 Ti Lightning Khusus untuk perayaan 10 tahun Lightning Edition yang merupakan salah satu nama seri dari produk VGA MSI. VGA yang akan dilapisi dengan carbon pada bagian depan dan belakang tersebut akan dimeriahkan juga dengan fan dengan color ambience disekitarnya sehingga terlihat berbeda dan terlihat jauh elegan dibandingkan VGA dari seri-seri lainnya MSI. Selain itu ada juga sebuah layar kecil dibagian depan yang dapat digunakan untuk menampilkan animasi-animasi yang sudah tersedia templatenya atau sekedar menampilkan suhu dari system PC kalian.

RTX 2080 Ti Lightning Khusus

Tentu saja jika MSI menyediakan kustomisasi untuk layar kecil tersebut maka RTX 2080 Ti Lightning khusus perayaan 10 Tahun ini akan terasa lebih personal. Untuk spesifikasinya sendiri tidak berbeda sama sekali dengan MSI RTX 2080 Ti Lightning Z sehingga aesthetic dan limited edition adalah hal yang menjadi daya tarik barang ini.

Share
Related Articles
elgato
Elgato Luncurkan Lini Produk Terbarunya Bertajuk Elgato 4K S
Review Shadow Labyrinth: Ini Pac-Man Bukan Pac-Man Biasa
Metaphor ReFantazio Berhasil Terjual 2 Juta Kopi!
andalas
Andalas Hadir dengan Tampilan Baru Berkat Unreal Engine 5
hatsune miku
Hatsune Miku Balik Lagi ke Indonesia Setelah Lebih dari Satu Dekade
ghost of yotei
Ghost of Yotei Bakal Dapat Trailer Sepanjang 20 Menit di State of Play
bandai namco entertainment
Bandai Namco Entertainment Umumkan Showcase Bertajuk Bandai Namco Summer Showcase
monster hunter wilds
Monster Hunter Wilds Hadirkan Lagiacrus dan Seregios Lewat Update Terbarunya