Share This

Spiderman Photo Mode adalah update pertama dari Insomniac Studio. Photo Mode ini akan hadir secara gratis di game eksklusif Playstation ini. Mode ini dapat kalian akses di setting in game Spiderman. Photo Mode ini. Fitur ini kita gunakan untuk memfoto Spiderman dari berbagai angle atau teknik kamera seperti yang sudah disediakan, dari selfie hingga free camera. Kita dapat mengambil capture dari karakter hingga keseluruhan kota dengan mode ini.

Spiderman Photo Mode
Setting In Game Spiderman

PS4 Pro Sony Spiderman Edition yang Super Merah

Uniknya, difitur ini juga menyediakan setting kamera layaknya kamera biasanya seperti pengaturan focus distance hingga aputure. Lalu kita juga diberikan beberapa filters serta frame untuk dipadukan dengan foto yang sudah kita setting. Akses sticker serta emoticon juga disediakan di fitur ini. Layaknya kita ingin membuat sebuah karya foto untuk spiderman ya?! Fitur ini dapat kalian akses bersamaan dengan tanggal perilisan Spiderman di tanggal 7 September besok. Jadi bagi kalian yang penasaran dan ingin cepat-cepat menggunakan Spiderman Photo Mode untuk bergaya di sosmed silahkan ditunggu jadwal rilisnya.

Share
Related Articles
hoyo fest 2025
HoYo FEST 2025 Telah Dibuka di Surabaya Convention Center 24-27 Juli!
borderlands 4
Borderlands 4 Akan Dirilis di Nintendo Switch 2 pada Oktober 2025
avatar frontiers of pandora
Avatar Frontiers of Pandora Bakal Dapat Update Perspektif Third-Person!
elgato
Elgato Luncurkan Lini Produk Terbarunya Bertajuk Elgato 4K S
two point museum
Two Point Museum Rilis DLC Terbaru Bertajuk “Fantasy Finds”
Review Shadow Labyrinth: Ini Pac-Man Bukan Pac-Man Biasa
Metaphor ReFantazio Berhasil Terjual 2 Juta Kopi!
andalas
Andalas Hadir dengan Tampilan Baru Berkat Unreal Engine 5