Share This

Setelah mengumumkan dirinya tidak akan hadir pada PAX East yang akan diselenggarakan di Boston pada 27 Februari mendatang, Sony kembali mengumumkan bahwa PlayStation tidak akan hadir pada GDC 2020 di San Fransisco, California.

Sony batal hadir PAX East 2020
Sony batal hadir PAX East 2020

Sony Interactive Entertainment memberikan statement bahwa hal ini mereka lakukan karena meningkatnya concern mengenai COVID-19 (Coronavirus) yang sedang menjadi perbincangan hangat saat ini. Sony pun mengaku sangat berat untuk mengambil keputusan atas pembatalan mereka mengikuti GDC 2020, dilain hal mereka ingin menjaga kesehatan dari para pegawainya serta menghindari terjangkitnya COVID-19 itu sendiri.

Seperti yang kita ketahui bahwa wabah COVID-19 ini sendiri membuat hampir seluruh event besar diluar sana memukul mundur tanggal penyelenggaraannya bahkan batal diselenggarakan, Mengetahui bahwa COVID-19 (Coronavirus) sendiri merupakan permasalahan serius diseluruh dunia.

Share
Related Articles
monster hunter wilds
Monster Hunter Wilds Hadirkan Lagiacrus dan Seregios Lewat Update Terbarunya
Exclusive Preview Shadow Labyrinth: Terasa Lebih Solid Dibandingkan Versi Preview Sebelumnya
Review Death Stranding 2: Datang dengan Lebih Bisa Diterima Semua Orang
Persona 5 Royal Capai Penjualan Tertinggi Berdasarkan Laporan Pertemuan Manajemen SEGA
InZOI Dapatkan Update Besar-besaran di Versi 0.2?!
Devil May Cry 5 Terjual 10 Juta Kopi Per Tanggal 13 Juni
MindsEye Masuk Gim Terburuk di Metacritic, Cuma Dapat Skor 37 Poin
Marathon Diputuskan Undurkan Jadwal Rilis oleh Bungie