MagDart Realme Tidak Hanya Terbatas pada Smartphone

Share This

Realme menjadi satu-satunya brand dari Android yang mengusung fitur Magnetic Charging dari Apple bernama MagSafe dengan nama MagDart yang dikonfirmasi akan segera rilis pada Realme Flash.

Realme Flash
Realme Flash

Sebuah bocoran dari akun twitter bernama @stufflistings memperlihatkan kalau ada beberapa desain MagDart yang akan tersedia pada device-device lain seperti laptop, tablet, smartwatch dan TWS dimana tentu karena untuk device yang lebih besar maka papan untuk mengisi daya tersebut akan lebih besar bentuknya.

Sepertinya produk yang akan diperkenalkan pada tanggal 3 Agustus 2021 mendatang tersebut cukup ambisius mengingat Realme sendiri akan memperkenalkan laptop dan tablet dalam waktu dekat, ini berarti Realme akan all-in pada produk yang satu ini. Jika ini berhasil tentu saja magnetic charging ini gue rasa akan diikuti oleh produk yang bergabung dibawah payung BBK lainnya.

Share
Related Articles
bandai namco entertainment
Bandai Namco Entertainment Umumkan Showcase Bertajuk Bandai Namco Summer Showcase
monster hunter wilds
Monster Hunter Wilds Hadirkan Lagiacrus dan Seregios Lewat Update Terbarunya
Exclusive Preview Shadow Labyrinth: Terasa Lebih Solid Dibandingkan Versi Preview Sebelumnya
Review Death Stranding 2: Datang dengan Lebih Bisa Diterima Semua Orang
Persona 5 Royal Capai Penjualan Tertinggi Berdasarkan Laporan Pertemuan Manajemen SEGA
InZOI Dapatkan Update Besar-besaran di Versi 0.2?!
Devil May Cry 5 Terjual 10 Juta Kopi Per Tanggal 13 Juni
MindsEye Masuk Gim Terburuk di Metacritic, Cuma Dapat Skor 37 Poin