Share This

Setelah mendatangkan remake dari seri pertamanya, THQ Nordic kembali datangkan remake dari trilogi Destroy All Humans! yakni Destroy All Humans! 2 Reprobed.

Kembali bermain sebagai Crypto, kalian sebagai player akan terjun untuk menginvasi bumi untuk kedua kalinya dalam sebuah full remake dari versi orisinalnya. Seri kedua kali ini akan datang untuk PlayStation 5, Xbox Series dan juga PC melalui Steam yang sayangnya belum memiliki tanggal rilis.

Tentu melihat hal ini, kita cukup dapat pastikan bahwa kedepannya, THQ dan juga Black Forest Games akan mengeluarkan full remake dari trilogi Destroy All Humans! satu ini. Untuk remake satu ini juga akan kembali menggunakan Unreal Engine 4 yang berhasil tunjukkan peningkatan kualitas visual yang sangat baik.

Share
Related Articles
asus rog
ASUS ROG Ramaikan Penghelatan HoYo FEST 2025 di Surabaya
rog exclusive store
ROG Exclusive Store Telah Hadir di Surabaya untuk Penuhi Kebutuhan Para Gamers
hoyo fest 2025
HoYo FEST 2025 Telah Dibuka di Surabaya Convention Center 24-27 Juli!
borderlands 4
Borderlands 4 Akan Dirilis di Nintendo Switch 2 pada Oktober 2025
avatar frontiers of pandora
Avatar Frontiers of Pandora Bakal Dapat Update Perspektif Third-Person!
elgato
Elgato Luncurkan Lini Produk Terbarunya Bertajuk Elgato 4K S
two point museum
Two Point Museum Rilis DLC Terbaru Bertajuk “Fantasy Finds”
Review Shadow Labyrinth: Ini Pac-Man Bukan Pac-Man Biasa