Earbuds Resmi PlayStation Bakal Hadirkan Noise Cancelling & Dongle USB untuk Audio PS4 & 5!

Share This

Rabu (2/8) — Diumumkan pada event PlayStation Showcase 2023 lalu, Earbuds resmi PlayStation rumornya akan menghadirkan beberapa fitur baru untuk konsol PS4 & 5!

Simak pengenalan produk ini lewat video di bawah:

Fitur Terbaru Earbuds Resmi PlayStation: Noise Cancellation dan USB Dongle untuk Audio Format Lossless!

earbuds

Dikutip dari Push Square, data dari FCC menyebutkan bahwa earbuds dengan kode YY2977 ini akan memiliki fitur noise cancellation dan USB dongle atau transceiver, untuk audio lossless yang kompatibel untuk PS5.

Gunakan Teknologi Bluetooth Terbaru untuk Konsol dan PC!

earbuds

Menurut artikel dari MySmartPrice, data FCC tersebut juga menunjukkan bahwa produk ini akan didukung dengan teknologi audio Bluetooth LE. Dan akan berfungsi untuk PS5, PC, dan Project Q.

Sayangnya, hingga hari ini PlayStation belum memberikan informasi lebih lanjut, khususnya tanggal rilis, terkait perangkat audio ini. Sehingga kita hanya bisa menunggu untuk informasi selanjutnya.

Gimana pendapat kalian tentang berita ini, guys? Apakah kalian tertarik untuk memilikinya?

Share
Related Articles
hoyo fest 2025
HoYo FEST 2025 Telah Dibuka di Surabaya Convention Center 24-27 Juli!
borderlands 4
Borderlands 4 Akan Dirilis di Nintendo Switch 2 pada Oktober 2025
avatar frontiers of pandora
Avatar Frontiers of Pandora Bakal Dapat Update Perspektif Third-Person!
elgato
Elgato Luncurkan Lini Produk Terbarunya Bertajuk Elgato 4K S
two point museum
Two Point Museum Rilis DLC Terbaru Bertajuk “Fantasy Finds”
Review Shadow Labyrinth: Ini Pac-Man Bukan Pac-Man Biasa
Metaphor ReFantazio Berhasil Terjual 2 Juta Kopi!
andalas
Andalas Hadir dengan Tampilan Baru Berkat Unreal Engine 5