Review ASUS Zenfone MAX PRO M1

0
8151

Sebuah senjata gamers datang dari Asus yaitu Zenfone Max Pro M1, sebuah smartphone dengan harga super terjangkau dengan kapasitas baterai yang luar biasa besar ditambah lagi dengan layar yang luar biasa luas, membuat pandangan kita semakin greget saat lagi main atau lagi nonton video jessnolimit di smartphone yang satu ini, kira-kira gimana? apakah smartphone ini sesuai dengan ekspektasi? yuk simak reviewnya.