Razer Kraken V3 X – Pilihan Baru Dari Razer!

Share This

Hadir sebagai penerus dari Razer Kraken X yang sangat laris, Razer Kraken V3 X dirancang untuk penggunaan dalam jangka panjang dengan kenyamanan yang kembali mendapatkan peningkatan yang diikuti dengan driver audio terbaru untuk pengalaman yang lebih imersif.

razer kraken v3 x

Diperkuat dengan driver Razer TriForce 40 mm dan juga fitur 7.1 Surround Sound, Razer Kraken V3 X menghadirkan audio berkualitas tinggi yang realistis dan juga megah. Bersamaan dengan mikrofon Razer HyperClear Cardioid, yang memastikan komunikasi jelas dalam permainan, tanpa gangguan. Dikemas dengan bobot hanya 285 gr dengan earpad memory foam yang terbuat dari kain campuran, gamer pastikan mendapat kenyaman dalam sesi bermain game yang panjang.

Dengan Razer Chroma™ RGB, sistem teknologi pencahayaan RGB milik Razer yang mendukung 16,8 juta warna, memungkinkan gamer untuk menyesuaikan pencahayaan pada earcup mereka agar terlihat lebih menarik. Terlebih dengan harganya yang berada di Rp 1.199.000,- , Headset gaming Razer ini sangat cocok menjadi pilihan kalian untuk saat ini.

Share
Related Articles
bandai namco entertainment
Bandai Namco Entertainment Umumkan Showcase Bertajuk Bandai Namco Summer Showcase
monster hunter wilds
Monster Hunter Wilds Hadirkan Lagiacrus dan Seregios Lewat Update Terbarunya
Exclusive Preview Shadow Labyrinth: Terasa Lebih Solid Dibandingkan Versi Preview Sebelumnya
Review Death Stranding 2: Datang dengan Lebih Bisa Diterima Semua Orang
Persona 5 Royal Capai Penjualan Tertinggi Berdasarkan Laporan Pertemuan Manajemen SEGA
InZOI Dapatkan Update Besar-besaran di Versi 0.2?!
Devil May Cry 5 Terjual 10 Juta Kopi Per Tanggal 13 Juni
MindsEye Masuk Gim Terburuk di Metacritic, Cuma Dapat Skor 37 Poin