Captain Marvel Akan Menjadi Film Eksklusif Disney+ Pertama

Share This

Disney sepertinya akan sangat serius untuk mengembangkan platform video streamingnya Disney+. Baru-baru ini Disney mengumumkan bahwa film Captain Marvel akan menjadi film eksklusif Disney+ pertama dan dengan eksklusif berarti film ini tidak akan tersedia pada video streaming platform manapun seperti Netflix maupun Amazon.

Film Eksklusif Disney+

Tidak hanya itu, sub-brand dari Disney seperti Marvel, Pixar, dan Lucasfilm juga sedang mengerjakan konten-konten eksklusif yang hanya akan tersedia pada Disney+ dan tentu saja hal ini memaksa penonton-penonton untuk berlangganan Disney+ jika mereka merupakan fans dari sub-brand tersebut.

Sayangnya Disney+ ini masih belum mendapatkan tanggal rilis yang pasti selain akan diluncurkan pada akhir tahun 2019 mendatang. Yang pasti Disney cukup percaya diri atas platform terbaru mereka ini dan siap melawan Netflix.

Share
Related Articles
Review Shadow Labyrinth: Ini Pac-Man Bukan Pac-Man Biasa
Metaphor ReFantazio Berhasil Terjual 2 Juta Kopi!
andalas
Andalas Hadir dengan Tampilan Baru Berkat Unreal Engine 5
hatsune miku
Hatsune Miku Balik Lagi ke Indonesia Setelah Lebih dari Satu Dekade
ghost of yotei
Ghost of Yotei Bakal Dapat Trailer Sepanjang 20 Menit di State of Play
bandai namco entertainment
Bandai Namco Entertainment Umumkan Showcase Bertajuk Bandai Namco Summer Showcase
monster hunter wilds
Monster Hunter Wilds Hadirkan Lagiacrus dan Seregios Lewat Update Terbarunya
Review ASUS Vivobook S14: Sebulan Pake Laptop 13 Jutaan Gantiin Laptop 30 Juta, dan Gue Nyesel