Friday, January 17, 2025

Midnight Suns Tampilkan Trailer Terbaru Berdekatan dengan Jadwal Rilis!

Akhirnya trailer resmi dari game Marvel's Midnight Suns sudah dirilis mulai hari ini! Trailer tersebut menunjukkan sedikit potongan cerita dan aksi para superheroes yang sedang melawan Lilith, villain utama di game...
oddballers

Oddballers, Game Dodgeball Gila Akan Rilis Awal Tahun Depan!

Setelah Rollers Champion, Ubisoft kembali luncurkan game multiplayer/co-op inovatif lainnya berjudul Oddballers! Gameplay selengkapnya bisa kalian lihat di video di bawah ini: https://youtu.be/KgMTgMG-K_E OddBallers adalah sebuah game party di mana para pemainnya bisa menantang...
genshin impact

Genshin Impact Hadirkan Update 3.3 Bertajuk “All Senses Clear, All Existence Void”

Setelah update 3.2 di bulan Desember lalu, Genshin Impact kembali hadir dengan berbagai update terbaru dan tentunya karakter baru yang bisa kalian dapatkan melalui Wish! https://youtu.be/oTIHLsa0bj0 Genshin Impact Berubah Jadi Yu-Gi-Oh! Pada update 3.3...
need for speed unbound

Need For Speed Unbound Kembali Rilis Gameplay Trailer Terbaru!

Selasa (22/11) - EA & Criterion kembali merilis sebuah gameplay trailer Need For Speed Unbound, sekaligus menunjukkan fitur Meetups dan Side Bets! https://www.youtube.com/watch?v=A5emmGjxNSU&ab_channel=NeedforSpeed Gimana pendapat kalian tentang gameplay trailer terbaru ini, guys? Tulis...
aew

AEW: Fight Forever, Game Gulat Baru Akhirnya Rilis Gameplay Trailer!

Siapa yang sudah menunggu kehadiran game gulat profesional terbaru? Nih, AEW: Fight Forever siap hadir buat menghibur kalian semua! https://youtu.be/eQCsk3QiaXA Kenalan Dulu sama All Elite Wrestling (AEW)! Bagi kalian yang belum tau, All...
battlefield 2042

Battlefield 2042 Season 3 Siap Comeback dengan Banyak Hal Baru!

Setelah mengalami masalah teknis pada server dan sempat menyentuh hanya 1,000 concurrent players, Battlefield 2042 siap kembali mengudara lewat update terbaru di Season 3! https://youtu.be/6JRvahIamxI Hadirkan Map Terbaru dan Pembaruan Dua Map yang Sudah...
SpongeBob Squarepants The Cosmic Shake

SpongeBob Squarepants The Cosmic Shake Rilis Trailer Terbaru!

Karakter yang sangat familiar salah satunya untuk anak-anak Indonesia ini, akhirnya merilis trailer game terbarunya yang berjudul SpongeBob Squarepants The Cosmic Shake! https://youtu.be/erY2Kbty5HM SpongeBob Squarepants The Cosmic Shake bercerita tentang SpongeBob dan Patrick...
g2g festival

Gamers to Gamers (G2G) Festival Hadirkan Komunitas dan Game Developer Indonesia!

JAKARTA, 10 November 2022 – Gamers to Gamers (G2G) Festival yang akan diadakan di Kuningan City Mall, Jakarta pada tanggal 10 Desember 2022 akan dimeriahkan oleh komunitas game Indonesia, lebih dari 10 developer game Indonesia dan kesempatan...

Kandria, Game Action RPG Buatan Shirakumo Games!

Lagi cari alternatif game seperti Castlevania? Mungkin Kandria, dikembangkan oleh Shirakumo Games, bisa jadi opsi yang pas buat kalian! https://youtu.be/usc0Znm-gbA Kandria adalah sebuah game yang mengangkat genre 2D platformer dan hack & slash...
need for speed ubound

Need For Speed Unbound Bagikan List Soundtrack dalam Game!

Selain gameplay yang cukup fresh untuk seri Need For Speed, Need For Speed Unbound juga bekerja sama dengan beberapa musisi terkenal seperti A$AP Rocky, Brodinski, Lous and the Yakuza, Alina Pash, Slikback, Villano Antillano, The Synaptik, COUCOU CHLOE, Balming Tiger,...

LATEST NEWS

MUST READ